VISI
Menjadikan SMK Negeri 1 Ketapang sebagai lembaga pendidikan dan pelatihan (pembelajaran) yang profesional dan mandiri dalam mewujudkan SMK Center of Excellent
MISI
- Menyiapkan tamatan yang memiliki pengetahuan dan keterampilan yang sesuai profesionalitasnya
- Menyiapkan tamatan yang mandiri, produktif dan inovatif terhadap tuntutan jaman masa sekarang
- Mengembangkan iklim belajar yang berakar pada norma dan nilai budaya bangsa Indonesia
- Mengembangkan siste pendidikan dan pelatihan yang adatif, fleksible dan berwawasan global
- Mencetak tamatan agar mampu memiliki karier dalam bidangnya, berwirausaha dan melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi
- Mewujudkan layanan prima dalam upaya pemberdayaan sekolah dan masyarakat secara optimal dalam menunjang program pemerintah dalam pelaksanaan otonomi daerah